logoSulawesi Tenggara
Pemerintah Provinsi
Sulawesi Tenggara
Ringkasan
Mitra
Produk Pengetahuan
Inisiatif
Kasus
Kebijakan
Ahli
Artikel
Tentang Kami
Sekilas Sulawesi Tenggara

Sulawesi Tenggara adalah salah satu provinsi di Indonesia yang terletak di bagian tenggara Pulau Sulawesi dengan ibukota yang terletak di Kota Kendari. Provinsi ini pada tahun 2021 memiliki penduduk yang mencapai 2,6 juta jiwa. Mayoritas penduduk di provinsi ini memeluk agama Islam (95,78%) Protestan (1,66%) Katolik (0,61%) Hindu (1,90%) Buddha (0,05%) dan Konghucu (0,03%). Kementerian Agama (2021) mencatat Indeks Kerukunan Umat Beragama di provinsi ini mencapai angka 72 7. Kemudian diketahui pula bahwa berdasarkan data Center of Detention Studies telah terjadi sebanyak 3 kejadian terorisme di provinsi ini dengan 1 orang teridentifikasi sebagai pelaku.