Kementerian Perhubungan
Tipe
Kementerian Lembaga
Akronim
Kemenhub
Berdiri Sejak
1945
Lokasi
Kota Administrasi Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibu Kota Jakarta
Produk Pengetahuan
3 Produk
Pendekatan
Pencegahan (Kesiapsiagaan, Kontra Radikalisme dan Deradikalisasi)
Tentang Kami
Kemenhub merupakan kementerian yang membidangi urusan perhubungan di Indonesia. Rekam jejak kementerian ini pada masa awal-awal Indonesia berdiri berada pada kepemimpinan yang sama oleh Abikusno Tjokrosuryono bersama dengan departemen pekerjaan umum. Kemudian Departemen Perhubungan (nonklatur sebelum Kementerian Perhubungan) dan Departemen pekerjaan umum tidak dijabat oleh satu orang yang sama. Sehingga tugas dan fungsi dua kementerian ini lebih spesifik lagi di kemudian hari.
Kontak
Telepon
151
Surel
Lokasi
Pusat
Direktorat Keamanan Penerbangan (Lt.24) - Direktorat Kesatuan Penjagaan Laut dan Pantai (Lt.18) Gedung Karya, Jln, Merdeka Barat No. 8, Kota Administrasi Jakarta Pusat, Daerah Khusus IbuKota Jakarta
Suka atau simpan buku ini ke daftar?